Senin, 18 April 2011

Daun Kadu

Ada sedikt pengalaman yang mungkin juga pernah dialami oleh banyak orang, makan makanan yang berlebihan karena ssangat menyukainya sehingga menimbulkan hal yang kurang menyenangkan.
Saya pernah  bahkan mungkin sering mengalami panas dalam (tenggorokan sakit pada saat menelan) karena makan yang tidak terkontrol dikarenakan suka. Kalau sudah terjadi baru merasa "kaduhung",
Tapi ada teman yang menyarankan untuk mengatasinya pakai saja 7 lembar daun kadu yang masih muda, cuci bersih kemudian "dileob" dengan air hangat kemudian "diracek" terus disaring. minum pagi dan petang.
Ternyata baru dua kaliminum saja sudah mendingan. 
Saya belum pernah menelitinya kok bisa begitu, mungkin nanti  ada orang pintar yang mau menenlitinya.

Sok mangga kanu palinter untuk memberi penjelsannya...................nuhun

Tidak ada komentar:

Posting Komentar